You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Gerobak Buku Tingkatkan Minat Baca Anak di RPTRA Sunter Jaya Berseri
.
photo Aldi Geri Lumban Tobing - Beritajakarta.id

RPTRA Sunter Jaya Berseri Sediakan Gerobak Buku

Untuk meningkatkan minat baca anak-anak, pengelola Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA) Sunter Jaya Berseri di Jalan Bentengan VI, Sunter Jaya, Tanjung Priok, Jakarta Utara menyediakan gerobak buku.

Gerobak buku ini ada sejak Agustus 2016

Pengelola RPTRA Sunter Jaya Berseri, Mimi Jamilah mengatakan, ruang perpustakaan di RPTRA ini berkapasitas terbatas hingga mempengaruhi minat baca anak-anak. Karena itu pihaknya menyediakan gerobak buku di ruang serba guna RPTRA agar anak-anak kembali berminat dalam membaca.

"Gerobak buku ini ada sejak Agustus 2016. Kami berharap ada bantuan perpustakaan gerobak mini dari pemerintah setempat agar minat baca anak-anak semain tinggi," katanya, Senin (3/10).

RPTRA Sunter Jaya Berseri Gelar Pelatihan Tari Betawi

Ia menjelaskan, di gerobak buku ini disedikan 150 judul buku seperti buku cerita anak, cerita religi, novel dan lain-lain. Walaupun hanya satu unit, gerobak buku tersebut sangat diminati anak-anak sekitar lingkungan RPTRA Sunter Jaya Berseri.

"Buku bacaan yang paling digemari anak-anak yaitu buku cerita dongeng dan cerita religi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Kalahkan Juara Bertahan, Atlet Tarung Derajat Fariuddin Ishafahani Raih Emas di PON XXI

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1300 personAldi Geri Lumban Tobing
  2. Salip Jatim, Jakarta Pimpin Perolehan Medali Emas PON XXI

    access_time14-09-2024 remove_red_eye1259 personAldi Geri Lumban Tobing
  3. Ini Penerima DTKJ Award 2024

    access_time19-09-2024 remove_red_eye1210 personTiyo Surya Sakti
  4. Warga Serbu Pasar Murah di Kelurahan Dukuh

    access_time18-09-2024 remove_red_eye1095 personNurito
  5. Jakarta Raih Dua Medali Emas dari Cabor Drumband di PON XXI

    access_time16-09-2024 remove_red_eye833 personFolmer